Beberapa do’a agar bisa segera ke Baitullah
Siapa yang tidak mau ke Baitullah? Jawabannya tidak ada. Semua muslim sejati sangat mau ke sana. Tidak hanya sekali, tetapi berkali-kali. Karena ini ibadah, maka setiap muslim harus mengusahakannya, dan yang lebih penting lagi, kita harus sering berdo’a agar Allah, yang Maha Memberi Rezeki, bisa meluluskan keinginan kita.
Jalan ke Baitullah itu pasti ada….
Apakah mungkin saya pergi haji/umrah ke Baitullah? Gaji pas-pasan, tabungan nggak ada, biaya sekolah anak-anak, kontrakan, cicilan masih banyak…😥😥. Yuk lanjut baca artikel ini, Insya Allah Anda tetap bisa ke Baitullah kok.
Khotbah di Masjidil Haram kini diterjemahkan ke dalam 11 Bahasa, Termasuk Bahasa Indonesia?
Syukur Alhamdulillah, kini khutbah dan pelajaran agama dari Masjidil Haram di Mekkah kini sedang diterjemahkan ke dalam 11 bahasa, untuk membuat ajaran Islam lebih mudah diakses oleh jamaah di seluruh dunia. Demikian press release dari Otoritas Umum untuk Perawatan Dua Masjid Suci.
Ingin Dapat Pahala Haji dan Pahala Umrah di Indonesia?
Anda belum bisa berangkat ke Baitullah untuk melaksanakan umrah/haji tahun ini? Jangan khawatir Insya Allah tetap bisa mendapatkan pahalanya. Tidak hanya untuk laki-laki, tetapi juga untuk perempuan.
Mengapa Harus Menunggu Tua Untuk Ke Baitullah 🕋 ?
Dari sekian banyak yang telah kami survey, banyak orang yang mengatakan mau ke Baitullah 🕋 jika sudah tua saja. Bahkan ada yang menjawab jika sudah pensiun saja baru mau umroh/haji.
Ingat 5 Pasti Umrah!
Untuk lebih menjamin kepastian dan kenyamanan badah umrah, Kementrian Agama RI telah memberikan panduan kepada masyarakat dalam memilih perusahaan pelayanan umrahnya. Dengan panduan ini, diharapkan para calon jamaah akan mendapatkan pelayanan yang optimal.
Mengapa lantai Masjidil Haram tetap dingin walaupun cuaca sedang panas sekali
Bagi yang pernah berumroh/haji di bulan Juli/Agustus/September (musim panas di Saudi Arabia) bisa merasakan ini. Walaupun suhu mencapai 50⁰ Celcius, lantai mataf (sekeliling ka’bah) tetap dingin. Kenapa ya?
Manasik Umrah
Berikut adalah manasik umrah yang diambil dari Praktek Manasik Umrah Ustadz Adi Hidayat bulan September 2019 di masjidnya di daerah Bekasi.
Mizab Al-Rahman: Talang Air berlapis emas di Ka’bah
Banyak yang mengenali talang air berlapis emas yang ada di atas Ka’bah pada sisi Hijr Ismail. Tapi, tahukah Anda, apa fungsinya?
Buat/Perpanjang Paspor untuk Umroh Kini Tidak Perlu Surat Rekomendasi
Berdasarkan pengalaman kami selama ini, salah satu proses yang ribet dalam pengurusan umroh adalah pembuatan paspor. Ini disebabkan adanya permintaan Surat Rekomendasi dari Kementrian Agama Kota/Kabupaten (melalui biro travel umroh) tempat domisili calon jamaah untuk pengurusan membuat/memperpanjang paspor untuk keperluan umroh.









